Kemenangan Chris Moneymaker dalam merebut juara “Main Event World Series of Poker 2003” rupanya semakin membangkitkan minat masyarakat di Amerika Serikat untuk bermain poker.
Bagi sahabat Bonanza88 yang belum mengetahui poker, permainan ini mengandalkan kemampuan membaca kartu ini memadukan unsur matematika, peluang dan juga keterampilan.
Dalam dua dekade terakhir, popularitas meningkat lantaran mempunyai pengaturan komplek sehingga menarik banyak pemain. Selain itu, hadirnya berbagai turnamen poker bergengsi baik online dan offline.
Tercatat, ada ribuan turnamen poker yang digelar di berbagai belahan dunia tiap tahun. Lazimnya, turnamen poker kelas dunia menjadi semacam acara populer di sebuah negara.
Dengan tingginya minat masyarakat, jumlah turnamen online semakin bertambah banyak. Mulai dari turnamen harian, mingguan, bulanan, musiman hingga diadakan tahunan. Ini juga masih dibagi dengan klasifikasi jenis taruhan seperti batas rendah hingga tanpa batas.
Menariknya, total hadiah yang ditawarkan turnamen tersebut sangat besar dan menjadi ajang pertaruhan reputasi para pemain poker kelas dunia.
Total hadiah yang ditawarkan turnamen-turnamen besar sangat fantastis seperti WSOP dan World Poker Tour, yang notabene sudah banyak dikenal orang khususnya pencinta judi poker sejak lama.
Jika sahabat Bonanza88 penasaran dengan jumlah hadiah yang ditawarkan simak sampai habis artikel satu ini ya. Check it out.
World Series of Poker (WSOP)
Bagi pemain poker, turnamen World Series of Poker menjadi gelar paling bergengsi untuk bisa diraih. Ini menjadi salah satu rangkaian turnamen poker terbesar di dunia.
WSOP sendiri setiap tahun rutin diadakan di Las Vegas sejak tahun 1970-an. Turnamen ini dimulai dari sebuah pertemuan kecil yang diselenggarakan oleh Benny Banion tahun 1970.
Sejak saat itu, acara tersebut terus berkembang hingga menjadi sebuah turnamen besar seperti sekarang ini. Diketahui, sorotan utama dari WSOP yakni turnamen Texas Hold’em yang biasanya menggunakan klausul buy-in-no-limit 10 ribu USD (Rp142 juta).
Peserta yang berhasil menjuarai ajang bergengsi ini secara umum dianggap sebagai pemain poker terbaik di dunia saat itu.
Selain meraih predikat pemain poker terbaik di dunia, pemenang turnamen WSOP akan menerima sebuah gelang khusus kehormatan sebagai penanda sang juara.
Menariknya, hadiah gelang emas ini dapat dikatakan paling berharga lantaran tidak semua pemain dapat memperolehnya dengan mudah.
Sang pemenang dalam turnamen ini berhak diguyur hadiah sebesar 2,5 juta USD atau setara dengan Rp 36 miliar. Di luar itu semua, turnamen WSOP menjadi sebuah titik pertemuan global bagi seluruh industri judi.
Saat ini, WSOP juga menawarkan turnamen poker yang digelar secara daring dengan hadiah yang tak kalah fantastis.
Pokerstars Carribean Advanture
Dimulai sejak tahun 2004 silam, Turnamen ini awalnya disponsori oleh WPT, lalu berganti European Poker Tour dan pada akhirnya North America Poker Tour.
Terlepas dari berganti kepemilikan dan menjadi bagian turnamen besar, PCA tetap saja menjadi salah satu turnamen poker bergengsi dan besar secara tersendiri.
Namun sayangnya, turnamen satu ini tak lagi diadakan di kapal pesiar. Namun masih berlangsung di tempat bernuansa tropis, yaitu Pulau Atlantis Paradise.
Sejumlah nama pemenang populer dalam acara Top High Roller salah satunya Steve O’Dwyer yang membawa pulang hadiah dengan total kemenangan fantastis sebesar 1.872.580 USD (Rp26,6 miliar) pada tahun 2012.
World Poker Tour (WPT)
Seperti sahabat Bonanza88 ketahui, WPT merupakank rangkaian seri turnamen poker inovatif dalam satu musim yang sudah dimulai sejak tahun 2002. Ini menjadi salah satu seri turnamen terbesar yang pernah ada di dunia.
Acaranya tidak cuma diadakan di Amerika, akan tetapi di berbagai belahan dunia semisal PGA Tour di golf. Selain iatu, acara tur besar lainnya seperti LA Poker Classics dan juga Five Diamond World Poker Classics.
Menariknya, semua pertandingan disiarkan di stasiun televise sehingga seluruh pemirsa di rumah bisa mengikuti perkembangan sepanjang musim pertandingan tanpa perlu datang ke tempat acara turnamen berlangsung.
Setiap musim WPT yang berakhir dengan acara puncak yang dinamai WPT Championships. Seri turnamen ini hadir pada kejuaraan buy-in sebesar 25.000 USD (Rp355 juta).
European Poker Tour (EPT)
EPT merupakan kontes poker kelas dunia lain yang disponsori oleh pihak Stars Casino. Ini menjadi salah satu turnamen poker terbesar di dunia.
Berdasarkan data yang ada, ada sebanyak ratusan juta orang menonton turnamen satu ini di TV tiap musimnya. Bahkan, pada musim 2020, tercatat ada 974 juta orang menonton pertandingan di TV.
Dalam penyelenggaraan EPT, turnamen ini mempunyai sejumlah seri kompetisi besar berlangsung sepanjang tahun di pelbagai tempat di Eropa.
Misalnya saja, The Barcelona Open, European Poker Classic London, The Irish Winter Tournament Dublin, The Scandinavian Open Kopenhagen dan The French Open di Deauville.